Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Tugas 10-Perawatan komputer

PERAWATAN  HARDWARE LAPTOP/KOMPUTER     Perawatan memiliki kata dasar rawat  yang berartimenjaga,memelihara sesuatu agar tetap dalam kondisi baik.ketika komputer bekerja dalam rentang waktu tertentu dapat mengakibatkan beberapa kandisi seperti berikut: 1.gaya listrik yang bekerja selama             komputer menyala mengakibatkan komponen elektronik,motherboard,hardisk,dan processor dalam waktu tertentu menjadi rusak. 2.gerakan mekanis,seperti gerakan kipas pendingin,kipas proce

Tugas 09-Instalasi aplikasi Browser

Gambar
Cara Install Browser Google Chrome di Windows 7, 8, 10 Download terlebih dahulu softwarenya di  https://www.google.com/chrome/ Setelah kamu download, jalankan file installer  yang telah terdownload tadi. Biarkan  installer  berjalan untuk mendownload file-file  compatibility hingga selesai.  Bila telah selesai, maka browser Google Chrome akan terbuka dan menampilkan halaman  Selamat Datang .  Pilih  Lain Kali  dan browser Google Chrome siap di gunakan. Sebagai tambahan, bila kamu memiliki akun Google dan ingin lebih browser Google Chrome menyimpan segala aktifitas browsing mu seperti menyimpan kata sandi, merekam history pencarian,  otomatis menginstall ekstensi yang pernah di pasang di browser dan banyak lagi, sebaiknya memilih tombol  Masuk  lalu tuliskan email dan kata sandi yang kamu miliki. Saya sendiri lebih memilih masuk menggunakan akun google, karena sangat sering menggunakan browser Google Chrome tersebut. Jika pun kamu tidak masuk menggunakan akun Goog

Tugas 09-Instalasi office 2007

Gambar
Menginstal Office 2007 Masukkan CD Office 2007 Anda ke drive. Jika panduan penyetelan tidak mulai secara otomatis, navigasi ke drive CD dan klik SETUP.EXE . Saat diminta, masukkan kunci produk. Anda dapat menemukan kunci produk pada stiker di bungkus CD atau kemasan lainnya. Jika memerlukan bantuan, lihat  Menemukan Kunci Produk Anda untuk Office 2007  atau  mencari pesan kesalahan . Baca dan terima Syarat Lisensi Perangkat Lunak Microsoft, lalu klik  Lanjutkan . Ikuti perintah dan setelah menginstal Office, klik Tutup . Mengaktifkan Office 2007 Anda mungkin perlu mengaktifkan Office agar program Office Anda tetap berfungsi sepenuhnya. Untuk mengaktifkan dari Excel, Word, PowerPoint, dan Access.

Tugas 08 - instalasi driver pack

Gambar
Langkah-langkah menginstal drifer pack install  DriverPack : Terlebih dahulu anda Download DriverPack Solution Final Iso, di situs resminya atau bisa googling di forum lain. Jika anda sudah berhasil Download, maka anda akan mendapatkan file  Driver Pack Solutions   dengan format .iso Silahkan Intstall  Daemon Tools Lite . Untuk menjalankan file yg berformat ISO tanpa CD/Cd-Room.  Jalankan Driver Pack Solution Final Iso dan tunggulah hingga muncul kotak dialog seperti ini, Klik  Run DrivePackSolution.exe   Tunggulah proses Scan seluruh driver yang perlu diinstall di Laptop/Komputer anda. Biasanya akan ditunjukkan beberapa driver dan Program yang perlu diinstall dan beberapa driver yang perlu diupdate saja. Langsung saja klik Install and Update  Jika muncul kotak dialog seperti berikut ini, klik saja Start Installation. Apabila proses installasi driver selesai, klik saja Restart. Selamat!! Driver Laptop anda kini sudah berhasil di install. Selanjutnya tinggal inst